Batu Paras adalah suatu jenis batuan sedimen (batu endapan) dan termasuk jenis batuan pasir (sandstone). Batuan ini terbentuk dari proses pengendapan (sedimentasi) butiran-butiran pasir atau lapisan tanah dan zat-zat kimia yang dihanyutkan oleh air. Batuan ini berasal dari Jogja dan Palimanan.
Jenis
- Paras Jogja
Motif
- Halus
- Alur kasar
Ukuran
- Paras RTM (Rata Mesin):
- 10x10x1,5 cm
- 10x20 cm
- 20x20 cm
- 15x30 cm
- 20x40 cm
- 30x30 cm
- 30x60 cm
- Paras RTA (Rata Alam) :
- 5×20 cm
- 10×10 cm
- 10×20 cm
- 20×20 cm
- 15×30 cm
Warna
- Putih
- Krem
- Kuning
Pola Pemasangan
- Pola Pemasangan Acak (Random/Crazy Cut)
- Pola Pemasangan Susun Bata
- Pola Pemasangan Susun Sirih
- Pola Pemasangan Susun Kue Lapis
Kualitas Perawatan
- Baik, dan mudah dirawat.
Kelebihan & Kekurangan
- Kelebihan : Warna batu yang cerah alami sangat indah saat diterapkan ke bangunan.
- Kekurangan : Kekuatannya masih kalah dibanding batuan keras lain.
Harga
- Berkisar antara Rp 65rb-100rb/m
0 komentar:
Posting Komentar